Tag Archives: Universitas Yarsi

Kolaborasi Universitas YARSI dan MNC Portal Goes to Campus dalam Meningkatkan Brand Awareness

Pada hari Selasa tanggal 12 April 2022, MNC Portal Goes to Campus berkolaborasi dengan Universitas YARSI mengadakan webinar bertajuk “Meningkatkan Brand Awareness melalui Media Sosial” yang dihadiri oleh ratusan peserta […]

Artificial Intelligence Talent Academy

Berdasarkan data Asosiasi Perguruan Tinggi Informatika dan Komputer (Aptikom), ada lebih dari 40.000 lulusan teknik informatika, ilmu komputer, sistem informasi, dan program studi terkait setiap tahunnya. Di sisi lain, perusahaan-perusahaan […]

FH Universitas Yarsi dan Hukumonline Resmi Jalin Kerja Sama Kelembagaan

Fakultas Hukum (FH) Universitas Yarsi dan Hukumonline secara resmi menandatangani kerja sama kelembagaan. Kerja sama ini bertujuan untuk mendorong pengembangan institusi dan peningkatan program kerja masing-masing kedua lembaga dalam upaya […]

Universitas Yarsi Sukses Gelar Pragma Student Workshop 2021

Tahun 2021  bagi Indonesia dan Universitas Yarsi masih boleh disebut  tahun belajar online.  Kegiatan belajar mengajar pada universitas berdiri tahun 1967 masih menggunakan virtual,contohnya tadi pagi menyelenggarakan Pragma Student Workshop […]

Cetak Guru Peneliti, Universitas YARSI Gandeng MAN 2 Jakarta Adakan Pelatihan Karya Ilmiah bagi Guru dan Pustakawan

Jakarta (Humas-MAN 2 Jkt) —Sebagai salah satu madrasah riset, MAN 2 Jakarta terus menempatkan dirinya tak hanya melalui prestasi siswa di bidang penelitian, tapi menempa guru dan tenaga kependidikan untuk […]

5 Jurus Sukses Tangani AI project

Program Studi Teknik Informatika Universitas Yarsi kembali gelar webinar.  Kali ini  mengambil tema  Leading a Successful Artificial Intelligence Project in Industry,  mendatangkan pembicara Head of  Al, Bukalapak, R. Brahmastro Kresnaraman, […]

Santripreneur Pembuatan Buket Snack

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas YARSI menyelenggarakan kegiatan Pengabdian Masyarakat berupa Pelatihan Membuat Buket Snack. Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini diselenggarakan di Pesantren Daarul Uluum Bogor, Jawa Barat pada Minggu, 14 […]

MoU Bersama Unimas, Universitas Yarsi Menuju Internasionalisasi

Kerja sama dengan Universiti Malaysia Sarawak (Unimas) merupakan satu kegiatan Universitas Yarsi menuju internasionalisasi lembaga. Dengan batas antar negara semakin pudar, maka layak kita bergabung dalam satu ikatan cendekia, memberikan […]

Ajari Ilmu Agama Pada Substansi , Keimanan Mahasiswa Terbentuk

Amalan sholeh tidak hanya berkaitan ibadah ritual seperti sholat, puasa, zakat dan haji. Tetapi juga ibadah sosial seperti mendengarkan ceramah agama bagian dari satu proses belajar. Ceramah Agama selain menjaga […]

Peduli Keadilan ,Siap Layani Masyarakat, Pos Sapa UY Bagus Banget

Tindakan kekerasan pada anak terjadi ada tiga tempat besar. yaitu ranah domestik, ranah publik, dan ranah lembaga pendidikan diberbagai tingkatan. Semakin tinggi pendidikan ,prosentasenya semakin tinggi pula tingkat kekerasan. Pelakunya […]