PAULI – WILL POWER TEST. Tanya Jawab tes Pauli terlengkap
Pengarang | : | ASWIN JANUARSJAF |
Sinopsis | : |
Tes Pauli adalah alat penilaian psikologis yang dirancang untuk mengevaluasi dinamika kerja, perhatian berkelanjutan, konsentrasi, dan kekuatan kemauan seseorang. Prinsip dasarnya melibatkan penyelesaian tugas penjumlahan sederhana secara berulang dalam waktu tertentu. Pada pelaksanaannya, peserta diberikan lembar khusus berisi pasangan angka satu digit yang harus dijumlahkan. Peserta mencatat hasil penjumlahan di antara pasangan angka dan terus melakukannya selama durasi tes. Tes ini dianggap sebagai alat yang terbukti secara ilmiah dalam mengungkapkan kompleks Gejala (Symptome) dan karakterologis (characterological symptom complex). Tes Pauli dapat diimplementasikan dalam berbagai bidang seperti:
|
Jumlah Halaman | : | 151 halaman |
Tinggi Buku | : | 19 cm |
Harga | : | Rp. 0 |
ISBN | : | Dalam Proses |
Info Lebih lanjut: publikasi.hki@yarsi.ac.id