Category Archives: Artikel

Rektor Yarsi Sampaikan Selamat Bertugas Prof Arif dan Prof Amarulla, BRIN Fokus Riset Pangan dan Inovasi

Presiden Prabowo Subianto melantik Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Prof. Dr. Arif Satria, SP, M.Si. (Prof. Arif) dan Laksamana Madya TNI (Purn) Prof. Dr. Ir Amarulla Octavian, M […]

Dosen FEB Yarsi Gelar Workshop Nulis Berita, Finish Visit ke Redaksi Media Indonesia

Saya yakin bapak dan ibu ikut acara pagi ini tidak ingin jadi wartawan. Apalagi meliput berita kelapangan. Pasalnya  sudah mempunyai pekerjaan tetap sebagai dosen. dan seabrek kegiatan tri dharma perguruan […]

Pertama Kali Ikut Kompetisi MRA SPS Tingkat Nasional, Yarsi Raih Press Release Terbaik Bronze Winner

Diundang dalam event Penghargaan Media Relations Award (MRA) dan puncak Ulang Tahun ke-79 Serikat Perusahaan Pers (SPS)  serta acara tahunan bergengsi dihadiri ratusan insan pers, tokoh media nasional, pejabat pemerintah […]

Universitas Yarsi Terdepan Kembangkan Inovasi dan Teknologi

KBRN, Jakarta: Universitas Yarsi resmi meraih akreditasi unggul dan pengakuan internasional. Pencapaian ini menjadi bukti ikhtiar panjang tim akademik Yarsi. Rektor Universitas Yarsi Prof. Fasli Jalal menyebut keberhasilan ini hasil […]